KANTOR KEPALA DESA GEDONGAN

Kantor Kepala Desa Gedongan terletak di jalan Gedongan, Colomadu,Karanganyar Kode Pos 57173.

Senin, 06 April 2015

Tanah Longsor Timpa Rumah Warga

Tembok penahan talut sepanjang 20 meter yang berada di tengah permukiman warga RT 003/RW 004 Keprabon, Karangpandan jebol, Sabtu (15/11/2014). Diduga tembok penyangga tanah setinggi lima meter tersebut tidak mampu menahan tanah uruk yang tersiram air hujan. Longsoran tanah dan material talut itu pun menimpa bangunan garasi milik warga. “Tepatnya, itu [robohnya tembok penyangga talut] kemarin Sabtu [15/11] pukul 17.25. Kebetulan waktu itu...

Peringati Hari Lahir Karanganyar, Muspida Berziarah ke Makam Leluhur

Musyawarah Pimpinan Daerah (Muspida) Karanganyar menggelar acara ziarah ke beberapa makam di Bumi Intanpari, Jumat (14/11/2014). Rangkaian kegiatan tersebut dalam rangka memperingati HUT ke-97 Karanganyar yang jatuh pada 18 November nanti. Berdasarkan pantauan solopos.com, kegiatan ziarah itu dipimpin langsung Bupati Karanganyar, Juliyatmono beserta Wakil Bupati Karanganyar, Rohadi Widodo.Turut hadir dalam rombongan ziarah sejumlah...

Razia Pelajar, Polsek Karanganyar Sisir Warnet

Polisi Sektor (Polsek) Karanganyar mengamankan satu pelajar dalam kegiatan razia pelajar di sejumlah warung internet (warnet) dan game online, Selasa (11/11/2014). Kegiatan itu dilakukan menyusul banyaknya laporan masyarakat terkait maraknya penggunaan warnet sebagai lokasi membolos. Kepala Polsek (Kapolsek) Karanganyar, AKP Joko Waluyono, mengatakan berdasarkan razia yang telah dilakukan, Selasa, pihaknya mengamankan satu pelajar SMK. Siswa...

27 Pemilik VIla di Tawangwanggu Ngemplang PBB

Sebanyak 27 pemilik vila di Tawangmangu terpaksa memperoleh peringatan keras dari petugas kecamatan setempat terkait tunggakan pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sepanjang tahun 2014. Dalam 10 hari ke depan, petugas kecamatan juga akan melakukan validasi data pemilik vila di Tawangmangu guna memburu para pemilik vila yang tidak taat membayar PBB sejak tahun 2002.  Camat Tawangmangu, Titik Umarni, mengatakan pihaknya sudah menggandeng...

Gara-Gara Jalan Sempit, 10 Investor Kabur

Sepuluhan investor kelas kakap dipastikan gagal menanamkan investasi di Gondangrejo, Karanganyar dalam waktu dekat ini. Gara-garanya, para investor baru yang didominasi dari Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jabodetabek) tersebut mengeluhkan sempitnya jalan di Gondangrejo. Camat Gondangrejo, Kurniadi Maulato, mengatakan pihaknya sebenarnya sudah menyiapkan enam desa sebagai kawasan industri. Masing-masing desa itu, di antaranya...

6 Kecamatan Rawan Kekeringan, BPBD Siapkan Dropping Air

Sebanyak enam kecamatan di Karanganyar memperoleh perhatian khusus dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat lantaran tergolong daerah yang miskin air selama musim kemarau. Kepala BPBD Karanganyar, Aji Pratama Heru Kristianto, mengatakan keenam kecamatan itu meliputi Jatipuro, Jatiyoso, Jumapolo, Jumantono, Mojogedang dan Ngargoyoso. “Pantauan kami, masing-masing kecamatan itu masih bisa memenuhi kebutuhan air bersih sendiri...

Tiga Jalur Antarkecematan Dilebarkan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karanganyar melebarkan jalan di tiga jalur antarkecamatan selama 2014. Proyek pelebaran jalan ini diharapkan mampu mendongkrak perekonomian warga. Kepala Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Karanganyar, Priharyanto, saat ditemui wartawan di Kebakkramat, Kamis (23/10/2014), menyebutkan jalan yang diperlebar itu meliputi jalur Tasikmadu-Kebakkramat, jalur Tasikmadu-Waru, dan jalur Beji (Karanganyar)-Pojok (Tasikmadu). Total...

790 Ha Lahan Puso, Pemkab Bagikan Bibit Padi Gratis

Lahan padi seluas 790 hektare (ha) di Karanganyar puso lantaran kekeringan selama musim kemarau ini. Untuk membantu petani, Pemkab setempat akan membagikan bibit padi dan pupuk gratis. Kepala Dinas Pertanian Perkebunan dan Kehutanan (Dispertanbunhut), Siti Maesyaroch, mengatakan bantuan tersebut hanya diberikan kepada petani yang memiliki lahan puso dan telah divalidasi oleh petugas di lapangan. “Semua akan mendapat bantuan itu, dengan catatan...

Dugaan Korupsi Proyek PDAM

Solopos.com, SOLO – Dugaan korupsi di proyek pompa electro motor submersible hydro vacuum dan poly alumunium chloride liquid jadi headline Halaman Soloraya Harian Umum Solopos hari ini, Kamis (30/10/2014).Kabar lain, Mantan pimpinan cabang PD BKK Klaten Utara, Dwi Purwandari, masuk Daftar Pencarian Orang (DPO) karena tidak diketahui keberadaannya sejak 2012 lalu. Selain itu, Solopos juga melaporkan dampak...

Telah Dibuat Sistem Informasi Desa Gedongan

                      Perkembangan Teknologi informasi dan komunikasi sekarang ini semakin pesat. Penyampaian informasi yang saat ini paling banyak menggunakan media internet. internet menjadi salah satu pilihan untuk menyampaikan informasi, karena media internet tidak dibatasi oleh ruang dan waktu. Internet adalah media online yang memberikan kemudahan kepada kita untuk mempublikasikan...